Menu
Menu

Tag: Armin Bell

penulis bacapetra - armin bell

Armin Bell. Kumpulan cerpennya, Perjalanan Mencari Ayam (Dusun Flobamora, 2018). Menulis di beberapa media daring dan mengelola blog Ranalino.co. Cerpen berjudul Monolog di Penjara menjadi Cerpen Terbaik pada Anugerah Sastra Litera 2018. Bergiat di Komunitas Saeh Go Lino.

Jangka Armin Bell - Lima Tahun Bacapetra.co Jalan Bersama

Jalan Bersama

Salah satu alasan memilih lima lembar kertas pada logo Klub Buku Petra adalah percakapan malam itu di LG Corner Ruteng.

Jangka Armin Bell - Mendengar dengan Jujur, Menulis dengan Hormat

Mendengar dengan Jujur, Menulis dengan Hormat

Kalau yang sesungguhnya hendak dijual adalah kecantikan lanskap Labuan Bajo, adilkah menulis dengan keliru budaya perkawinan di Manggarai untuk sebuah

Jangka Armin Bell - Lima Lembar Kertas di Klub Buku Petra

Lima Lembar Kertas

Kenapa ada lima lembar kertas di logo Klub Buku Petra? Saya dan Daeng Irman membicarakannya empat tahun lalu. Saya ceritakan

Jangka Armin Bell - Belajar Membaca di Klub Buku Petra

Belajar Membaca

Kami belajar membaca. Belajar memilih bacaan, cara membaca, cara mempercakapkannya, dan belajar bahwa membaca sama pentingnya dengan menulis. Oleh: Armin

Jangka - Yang Hilang dari Halaman

Yang Hilang dari Halaman

Bagaimana kalau ternyata hal-hal yang hilang atas nama pembangunan itu sesungguhnya potensial membuat hidup kita jauh lebih baik? Oleh: Armin

Flores Writers Festival 2022 di Ende Mari Bermain di Halaman

Flores Writers Festival 2022 di Ende: Mari Bermain di Halaman

Flores Writers Festival 2022 yang dilaksanakan di Ende, 28 September sampai 1 Oktober 2022 mengambil tema Halaman; mai kea bēgo

diri yang lain armin bell

Diri yang Lain

Berjuang menjadi diri yang lain seharusnya dipertimbangkan dengan modal yang kita punya. Oleh: Armin Bell | Tinggal di Kedutul, Ruteng.